Sabtu, 28 April 2012

KASIH TAK SAMPAI. 5. Kata Maaf yang Indah (bag. 39)


Bahkan keberhasilan beliau diakui oleh lawannya karena ia bersifat pemaaf dan lemah lembut.  Sampai – sampai dalam buku yang berjudul Seratus Tokoh yang di tulis oleh orang barat Nabi Muhammad saw menduduki urutan yang pertama. Ini bukti bahwa sifat pemaaf itu membawa kepada keberhasilan.” Terang Romi.

KASIH TAK SAMPAI. 5. Kata Maaf yang Indah (bag. 38)


“Aku tidak merayumu. Asal tahu saja bahwa mbak telah aku permalukan didalam bis saat itu. Tapi mbak masih juga mau membawakan dompetku yang tertinggal di bis saat itu. Tanpa kepedulian mbak tentu dompetku sudah hilang. Maka aku akan repot. Saat ini aku sangat membutuhkan isi dompet itu, yaitu KTP. Dan karena itulah aku berterima kasih dan minta maaf kepada mbak melalui lesan Syukur. Terima kasih atas kebaikan mbak. Dan minta maaf karena aku telah menyakiti dan merepotkan mbak sepanjang perjalanan.”

Jumat, 27 April 2012

KASIH TAK SAMPAI. 5. Kata Maaf yang Indah (bag. 37)




Bismillahirrohmanirrohim !!! 
 
“Bibi masih juga belum percaya ya ?”

KASIH TAK SAMPAI. 5. Kata Maaf yang Indah (bag. 36)


“He he he…. Tenanglah bibi ! Jangan gelisah terus. Kalau gelisah terus bibi akan semakin kurus dan jatuh sakit lho.” 

KASIH TAK SAMPAI. 5. Kata Maaf yang Indah (bag. 35)


 Bismillahirrohamnirrohim !!!

“Tidak …. Aku tidak marah Syukur. Aku masih ingat peristiwa yang memalukan dan menyebabkan bibimu marah. Air liurku yang berbau busuk mengenai baju bagian dadanya. Aku sangat malu terhadapnya. Saat itu bibimu akan turun dari bis, walaupun belum sampai Sobontoro.

Selasa, 17 April 2012

Berapa Banyak Air Yang Harus Anda Minum Setiap Hari?




Physcomitrella patens plants growing axenicall...

Berapa Banyak Air Yang Harus Anda Minum Setiap Hari? 

Seperti yang kita ketahui, air berperan penting bagi kesehatan tubuh. Konsumsi air yang cukup dapat melancarkan metabolisme tubuh dan mencegah beberapa penyakit akibat kekurangan air. Namun berapakah ukuran cukup yang dimaksud? Berapa banyak air yang harus kita konsumsi setiap hari agar tubuh dapat terhidrasi dengan baik?

Kurangi Kalori, Minum Air Mineral!

Kurangi Kalori, Minum Air Mineral!

Air mineral adalah minuman terbaik bagi tubuh Anda. Namun, pada kenyataannya sebagian besar masyarakat Indonesia lebih menyukai minuman manis dibandingkan dengan air mineral. Seperti saat minum teh atau kopi, kebanyakan orang memilih menambahkan banyak gula sebagai pemanis. Begitu juga dengan jus, padahal tambahan gula pada jus malah dapat mengurangi khasiat jus itu sendiri.

Stop Bad Mood Dengan Air Putih!

Stop Bad Mood Dengan Air Putih!

Saat mood Anda terganggu, coba minum air untuk memperbaikinya. Mengapa? Karena Anda mungkin sedang dehidrasi!

KISAH HIDUPIMAM AHMAD BIN HANBAL (164-241)

  1. Kelahiran Dan Nasab Imam Ahmad
Ahmad Bin Hanbal dilahirkan dibulan Rabiul Awal tahun 160 hijriyah dikota Baghdad, setelah ibunya meninggalkan kota Marwin. Belia bernama Abu Abdillah Ahmad Bin Muhammad Bin Hanbal Bin Hilal Bin Asad Bin Idris Bin Abdillah Bin Hayan Bin Abdillah Bin Anas Bin Auf Bin Qasith Bin Mazin Bin Syaiban Al Maruzi Al Baghdadi. Nasab keturunannya bertemu dengan Rasulullah saw pada nizar bin maad bin adnan.
Ayah beliau meninggal dunia ketika ia masih kecil. Sedangkan ibunya bernama Shafiyah Binti Maimunah Binti Abdul Malik Asy Shaibani Dari Bani Amir. Beliau haji 5 kali dengan berjalan kaki dan membiayai salah satu hajinya dengan 30 dirham saja.

KISAH HIDUP IMAM SYAFII (150-204)

1. Kota Kelahiran Dan Nasabnya Imam Syafii dilahirkan dighaza, palestina, tahun 150 (767 M). ibu beliau membawanya kemakkah ketika berumur 10 tahun. Nama Imam Syafii adalah Abu Abdullah Muhammad Bin Iddris Bin Abbas Bin Utsman Bin Syafii Bin Saib Bin Ubaid Bin Abdul Yazid Bin Hasyim Bin Muthalib Bin Abdi Manaf. Beliau berasal dari banmgsa arab suku Qurays. Ibu Imam Syafii adalah wanita dari Azad bukan dari qurays, beliau bernama Fatimah Binti Abdullah Al Azadiyah.

KISAH HIDUP IMAM MALIK BIN ANAS (93-179 H)

  1. Kelahiran Imam Malik
Imam Malik Bin Anas adalah imam madzhab yang kedua. Ia lahir 13 tahun setelah lahirnya Abu Hanifah. Beliau dikenal sebagai imam “Darul Hijrah” (madinah munawaroh) dan “Imam Hijaz”. Ia termasuk tabiin yang menjadi referensi para ahlu fikih dimadinah. Ia hidup selama kurang lebih 70 tahun.

KISAH HIDUP IMAM ABU HANIFAH (80-150 H)

 Kedudukan Imam Abu Hanifah
Diantara faktor yang menempatkan imam abu hanifah pada posisi pertama dari empat imam madzhab fikih adalah tahun kelahiran dan wafatnya yang lebih awal dibanding imam-imam lainnya.

Murah Hati - Boros - Kikir (Hadits Pilihan)

 1. Tangan yang di atas (pemberi) lebih baik daripada tangan yang di bawah (penerima). (HR. Bukhari)

Benar dan Dusta (hadits pilihan)


1. Hendaklah kamu selalu benar.

Tolong-Menolong (hadits pilihan)

 1. Seorang mukmin terhadap mukmin lainnya seumpama bangunan saling mengokohkan satu dengan yang lain. (Kemudian Rasulullah Saw merapatkan jari-jari tangan beliau). (Mutafaq'alaih)

Sabar (Hadits Pilihan)



1. Sabar adalah separo iman dan keyakinan adalah seluruh keimanan. (HR. Ath-Thabrani dan Al-Baihaqi)

KASIH TAK SAMPAI. 5. Kata Maaf yang Indah (bag. 34)


“Kenapa diam saja ? Apakah kamu mengetahui orang yang menemukannya ?”
“Betul ustadz. Aku tahu orang yang telah menemukan dompet milik ustadz.” Jawab Syukur dengan suara terbata – bata.

Minggu, 15 April 2012

KASIH TAK SAMPAI. 5. Kata Maaf yang Indah (bag. 33) Menolak Uang


Sabtu malam minggu tanggal 09 Januari 2009 (tiga minggu setelah kehilangan dompetnya di bis) Romi tidak pergi kemana – mana. Setelah sholat isya ia hanya berjalan keluar – masuk kekamar saja. Ia tampak sangat gelisah sekali.

KASIH TAK SAMPAI. 4.Menolak Pemberian uang (bag. 32) SALING MENOLAK MENERIMA UANG


“Betul cantik. Menurutku ia tidak sombong. Hanya karena ia punya masalah maka ia mudah tersinggung. Insyaalloh lain kali aku akan pergi kesana lagi.

Akhlak yang Buruk (Hadits Pilihan)

1. Berhati-hatilah terhadap buruk sangka. Sesungguhnya buruk sangka adalah ucapan yang paling bodoh. (HR. Bukhari)

KASIH TAK SAMPAI. 4.Menolak Pemberian uang (bag. 31) SALING MENOLAK MENERIMA UANG



بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "


“Untuk apa mama ? Mama mau sarapan dengan tiga bungkus roti itu ? Sebungkus saja mama tidak akan habis. Beratus sisir mama isinya.”

SURAT 91. ASY SYAMS


Terjemahan Text Qur'an Ayat
Demi matahari dan cahayanya di pagi hari, وَالشَّمْسِ وَضُحَاهَا

Akhlak (Hadits Pilihan)

1. Paling dekat dengan aku kedudukannya pada had kiamat adalah orang yang paling baik akhlaknya dan sebaik-baik kamu ialah yang paling baik terhadap keluarganya. (HR. Ar-Ridha)

KASIH TAK SAMPAI. 4.Menolak Pemberian uang (bag. 30) SALING MENOLAK MENERIMA UANG


بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "

“Jawabnya nanti kalau sudah sampai terminal Tuban.” Janji Romi.
“Oke. Kalau begitu ayo berangkat kesana ! Tapi kita mau memakai pakaian macam apa ?”

Sabtu, 14 April 2012

Anak Yatim (Hadits Pilihan)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "

1. Aku dan pengasuh anak yatim (kelak) di surga seperti dua jari ini. (HR. Bukhari)

Jumat, 13 April 2012

KASIH TAK SAMPAI. 4.Menolak Pemberian uang (bag. 29) SALING MENOLAK MENERIMA UANG



بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "


Sepeninggal Romi dari warungnya, Bu Hajjah Aminah menutup warungnya. Karena suasana sudah sepi. Ia segera pulang kerumah. Sampai dirumah ia bercerita kepada putrinya bahwa ada seorang pembeli yang aneh. Pemuda bertampang penjahat membeli nasi krengsengan. Pemuda itu tidak punya uang. Sehingga meninggalkan barang – barang miliknya sebagai jaminan. Begitu cerita Hajjah Aminah kepada putrinya.

Pembantu Rumah Tangga dan Para Budak (Hadits pilihan)

1. Abu Sa'id Al Badri berkata, "Aku sedang menyambuk budakku yang muda, lalu aku mendengar suara orang menyeru dari belakangku.

SURAT 90. AL BALAD



Terjemahan Text Qur'an Ayat
Aku benar-benar bersumpah dengan kota ini (Mekah), لا أُقْسِمُ بِهَذَا الْبَلَدِ

Tetangga (Hadits pilihan)

1. Malaikat Jibril Alaihissalam selalu berpesan kepadaku tentang tetangga sehingga aku mengira dia akan menetapkan hak waris bagi tetangga. (HR. Bukhari)

SURAT 89. AL FAJR


Terjemahan Text Qur'an Ayat
Demi fajar, وَالْفَجْرِ

Ayah - Ibu - Anak - Keluarga (Hadits pilihan)

1. Keridhaan Allah tergantung kepada keridhaan kedua orang tua dan murka Allah pun terletak pada murka kedua orang tua. (HR. Al Hakim)

SURAT 88. AL GHAASYIYAH


Terjemahan Text Qur'an Ayat
Sudah datangkah kepadamu berita (tentang) hari pembalasan? هَلْ أَتَاكَ حَدِيثُ الْغَاشِيَةِ

Wanita (Hadits pilihan)

1. Wanita adalah belahan separo (yang sama) dengan pria. (HR. Abu Dawud dan Ahmad)

SURAT 87. AL A'LAA


Terjemahan Text Qur'an Ayat
Sucikanlah nama Tuhanmu Yang Maha Tinggi, سَبِّحِ اسْمَ رَبِّكَ الأعْلَى

Perkawinan (Hadits pilihan)

1. Kawinlah dengan wanita yang mencintaimu dan yang mampu beranak. Sesungguhnya aku akan membanggakan kamu sebagai umat yang terbanyak. (HR. Abu Dawud)

Pergaulan (Hadits pilihan)

1. Apabila seorang datang langsung berbicara sebelum memberi salam maka janganlah dijawab. (HR. Ad-Dainuri dan Tirmidzi)

SURAT 86. ATH THAARIQ


Terjemahan Text Qur'an Ayat
Demi langit dan yang datang pada malam hari, وَالسَّمَاءِ وَالطَّارِقِ

Halal dan Haram (Hadits pilihan)

1. Yang halal itu jelas dan yang haram itu jelas, dan di antara keduanya terdapat hal-hal musyabbihat (syubhat / samar, tidak jelas halal-haramnya),

Ilmu Pengetahuan dan Kebodohan (Hadits pilihan)

1. Tuntutlah ilmu, sesungguhnya menuntut ilmu adalah pendekatan diri kepada Allah Azza wajalla, dan mengajarkannya kepada orang yang tidak mengetahuinya adalah sodaqoh.

SURAT 85. AL BURUUJ


Terjemahan Text Qur'an Ayat
Demi langit yang mempunyai gugusan bintang, وَالسَّمَاءِ ذَاتِ الْبُرُوجِ

Jaman (Hadits pilihan)

1. Sebaik-baik umatku adalah pada abadku ini, kemudian yang sesudahnya dan yang sesudahnya.

Dunia dan Segala Isinya (Hadits pilihan)

1. Barangsiapa pada pagi hari aman dalam kelompoknya, sehat tubuhnya, memiliki pangan untuk seharinya, maka dia seolah-olah memperoleh dunia dengan segala isinya. (HR. Tirmidzi)

SURAT 83. AL MUTHAFFIFIIN


Terjemahan Text Qur'an Ayat
Kecelakaan besarlah bagi orang-orang yang curang, وَيْلٌ لِلْمُطَفِّفِينَ

Muamalah (Hubungan Kemasyarakatan)

1. Biarlah manusia saling memberi rezeki kepada yang lainnya. (HR. Al-Baihaqi)

SURAT 84. AL INSYIQAAQ


Terjemahan Text Qur'an Ayat
Apabila langit terbelah, إِذَا السَّمَاءُ انْشَقَّتْ

Menunaikan Amanat (hadits pilihan)

1. Tunaikanlah amanat terhadap orang yang mengamanatimu dan janganlah berkhianat terhadap orang yang mengkhianatimu. (HR. Ahmad dan Abu Dawud)

Kemiskinan (hadits pilihan)

1. Aku menjenguk ke surga dan aku melihat kebanyakan penghuninya orang-orang fakir (miskin). Lalu aku menjenguk ke neraka dan aku melihat kebanyakan penghuninya adalah kaum wanita. (HR. Bukhari dan Muslim)

SURAT 82. AL INFITHAAR


Terjemahan Text Qur'an Ayat
Apabila langit terbelah, إِذَا السَّمَاءُ انْفَطَرَتْ

SURAT 81. AT TAKWIIR


Terjemahan Text Qur'an Ayat
Apabila matahari digulung, إِذَا الشَّمْسُ كُوِّرَتْ

Harta dan Kekayaan (hadits pilihan)

1. Yang dinamakan kekayaan bukanlah banyaknya harta-benda tetapi kekayaan yang sebenarnya ialah kekayaan jiwa (hati). (HR. Abu Ya'la)

SURAT 80. 'ABASA

Terjemahan Text Qur'an Ayat
Dia (Muhammad) bermuka masam dan berpaling, عَبَسَ وَتَوَلَّى

Mata Pencaharian dan Hasil Kerja (Hadits Pilihan)

1. Mencari rezeki yang halal adalah wajib sesudah menunaikan yang fardhu (seperti shalat, puasa, dll). (HR. Ath-Thabrani dan Al-Baihaqi)

KASIH TAK SAMPAI. 5 GELISAH (bag.28)


بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "


Malam itu Mas Edy sopir pick up setelah sampai rumah gelisah. Ia sedih telah berkata kasar kepada putra Kyia Roziq ketika dihadang di terminal Tuban. Ia takut kalau kata – katanya yang kotor disampaikan kepada ustadznya, Kyai Roziq oleh Romi, putranya. Ia berjanji ingin segera menemui Romi untuk meminta maaf. Ia juga ingin berpesan agar perkataannya yang kotor itu tidak  diceritakan kepada abahnya. ***

Kamis, 12 April 2012

KASIH TAK SAMPAI. 5 GELISAH (bag.27)


بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "


Saat itu di belahan bumi Desa Sawir masih hujan. Rintik – rintik air masih menyapa dedaunan. Masih menyapa bumi. Begitu sampai rumah Lia segera melepaskan pakaian kotornya. Ia melemparkan pakaian tadi dibak tempat pakaian kotor. Segera ia menyambar handuk dan pergi kekamar mandi.  
Selesai mandi ia pergi kekamar dan tidak keluar lagi. Ia penasaran terhadap dompet yang ditemukan di dalam bis. Ia penasaran terhadap pemuda yang duduk disebeleh kanannya di bis. Pemuda yang telah menumpahkan air liurnya dibajunya sampai tembus kulit dadanya. Ia ingin mengetahui siapa sebenarnya pemuda itu.

Jihad dan Perang (Hadits {ilihan)

1. Aku menginginkan berperang di jalan Allah, lalu aku terbunuh, dihidupkan lagi dan mati lagi, lalu dihidupkan lagi. (HR. Bukhari)

2. Kedua kaki hambaKu yang dilibat debu dalam perang fisabilillah tidak akan tersentuh api neraka. (HR. Bukhari)

Hakim dan Kehakiman (Hadits Pilihan)

1. Hakim terdiri dari tiga golongan. Dua golongan hakim masuk neraka dan segolongan hakim lagi masuk surga. Yang masuk surga ialah yang mengetahui kebenaran hukum dan mengadili dengan hukum tersebut. Bila seorang hakim mengetahui yang haq tapi tidak mengadili dengan hukum tersebut, bahkan bertindak zalim dalam memutuskan perkara, maka dia masuk neraka. Yang segolongan lagi hakim yang bodoh, yang tidak mengetahui yang haq dan memutuskan perkara berdasarkan kebodohannya, maka dia juga masuk neraka. (HR. Abu Dawud dan Ath-Thahawi)
 

Kepemimpinan, Keadilan dan Politik (Hadits Pilihan)

1. Pemimpin suatu kaum adalah pengabdi (pelayan) mereka. (HR. Abu Na'im)

2. Tidak akan sukses suatu kaum yang mengangkat seorang wanita sebagai pemimpin. (HR. Bukhari)
 
3. Barangsiapa menghina penguasa Allah di muka bumi maka Allah akan menghinanya. (HR. Tirmidzi)

Fitnah (Hadits Pilihan)

 1. Umatku ini dirahmati Allah dan tidak akan disiksa di akhirat, tetapi siksaan terhadap mereka di dunia berupa fitnah-fitnah, gempa bumi, peperangan dan musibah-musibah. (HR. Abu Dawud)
 
2. Fitnah itu sedang tidur (reda) dan laknat Allah terhadap orang yang membangkitkannya. (HR. Ar-Rafii).
 
3. Rasulullah Saw melarang penjualan senjata di kala berjangkitnya fitnah. (HR. Ath-Thabrani)
 
4. Jangan mendekati fitnah jika sedang membara dan jangan menghadapinya bila sedang timbul, bersabarlah bila fitnah datang menimpa. (HR. Ath-Thabrani)
 
5. Jika kamu berbicara (menyampaikan ucapan) tentang sesuatu perkara kepada suatu kaum padahal perkara itu tidak terjangkau (tidak dipahami) oleh akal pikiran mereka, niscaya akan membawa fitnah di kalangan mereka. (HR. Muslim)
 __________________

Bahaya Bersumpah (Hadits Pilihan)

 1. Jangan bersumpah kecuali dengan nama Allah. Barangsiapa bersumpah dengan nama Allah, dia harus jujur (benar). Barangsiapa disumpah dengan nama Allah ia harus rela (setuju). Kalau tidak rela (tidak setuju) niscaya lepaslah ia dari pertolongan Allah. (HR. Ibnu Majah dan Aththusi)

Kenikmatan (Hadits Pilihan)

 1. Ada dua kenikmatan yang membuat banyak orang terpedaya yakni nikmat sehat dan waktu senggang (Artinya, saat-saat sehat dan waktu senggang / luang orang sering menggunakannya untuk melakukan perbuatan yang sia-sia dan terlarang). (HR. Bukhari)

Rahmat Allah (Hadits Pilihan)

1. Orang yang belas kasihan akan dikasihi Arrahman (Yang Maha Pengasih), karena itu kasih sayangilah yang di muka bumi, niscaya kamu dikasih-sayangi mereka yang di langit. (HR. Bukhari)

2. Allah Azza wajalla berfirman (hadits Qudsi): "RahmatKu mendahului murkaKu." (HR. Muslim)
3. Tiada dicabut rahmat kecuali dari (hati) seorang pendurhaka. (HR. Abu Dawud)
4. Barangsiapa tidak mengasihi dan menyayangi manusia maka dia tidak dikasihi dan tidak disayangi Allah. (HR. Bukhari)
5. Barangsiapa memaafkan saat dia mampu membalas maka Allah akan memberinya maaf pada hari kesulitan. (HR. Ath-Thabrani)
6. Pengampunan Allah lebih besar dari dosamu. (HR. Ath-Thabrani dan Al-Baihaqi)
7. Allah Azza Wajalla merahasiakan dosa hambanya di dunia dan merahasiakannya pula di akhirat. (HR. Muslim).
8. Seorang masuk surga bukan karena amalnya tetapi karena rahmat Allah Ta'ala. Karena itu bertindaklah yang lurus (baik dan benar). (HR. Muslim)

_____________________

Yang Berhak Mendapat Syafa'at (Hadits Pilihan)

1. Sesungguhnya syafa'atku diperuntukkan bagi umatku yang sama sekali tidak berbuat syirik kepada Allah. (HR. Ahmad)
 
2. Syafa'atku adalah bagi pelaku-pelaku dosa-dosa besar (kabair) dari kalangan umatku. (HR. Tirmidzi)
 
3. Pada hari kiamat ada tiga golongan manusia yang dapat memberi syafa'at yaitu para nabi, para ulama dan para syuhada. (HR. Ahmad)
_________________________

Rabu, 11 April 2012

KASIH TAK SAMPAI. 5 GELISAH (bag.26)


بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "

Kebiasaan Tiara setiap malam minggu mesti membuat acara diluar rumah. Macam – macam acara  yang diadakan. Pergi kerumah kawan untuk sekedar menghilangkan rasa suntuk dan berdiskusi. Pergi ketempat – tempat hiburan dengan pacar. Pergi berkendara hanya sekedar mencari suasana baru. Pergi ketempat – tempat pusat perbelanjaan untuk shopping.

Perihal Mesjid (Hadits Pilihan)

1. Semua lahan adalah mesjid, kecuali kuburan dan tempat pemandian. (HR. Ahmad)
 
2. Rasulullah Saw menyuruh kita membangun masjid-masjid di daerah-daerah dan agar masjid-masjid itu dipelihara kebersihan dan keharumannya. (HR. Abu Dawud dan Tirmidzi)

KASIH TAK SAMPAI. 4. Preman Yang Baik Hati (bag. 25)


بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "


Sopir itu terkejut ketika Romi menyebutkan kalau dirinya adalah putra Kyai Roziq. Ia turun dari tempat duduknya. Ia pergi mendekati Romi sambil berkata.

“Maaf gus ! Silahkan naik lagi ! Akan aku antar sampai rumah gus. Kenalkan namaku Edy ! Aku salah seoarng anggota jamaah pengajian abahmu gus. Tapi kenapa wajahmu bengkak – bengkak.” Jelas sopir mobil itu.

Taubat dan Istighfar (Hadits Pilihan)

1. Penyesalan adalah suatu taubat. (HR. Abu Dawud dan Al Hakim)
 
2. Iblis berkata kepada Robbnya, "Dengan keagungan dan kebesaranMu, aku tidak akan berhenti menyesatkan bani Adam selama mereka masih bernyawa." Lalu Allah berfirman: "Dengan keagungan dan kebesaranKu, Aku tidak akan berhenti mengampuni mereka selama mereka beristighfar". (HR. Ahmad)

Selasa, 10 April 2012

KASIH TAK SAMPAI. 4. Preman Yang Baik Hati (bag. 24)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "


“Maaf bu ! Dompetku tertinggal di bis. Semua uangku hilang dibis jurusan Jakarta tadi. Bagaimana kalau aku bayar dengan barang yang aku miliki ini ? Ibu bisa memilih barang yang mana yang ibu kehendaki ?”

“Hanya tujuh ribu saja kok nak. Masak tujuh ribu saja tidak ada lagi ?”

Keutamaan Takwa (hadits pilihan)

1. Barangsiapa mengucapkan "Laa ilaaha illallah" dengan ikhlas, masuk surga. Para sahabat bertanya, "Apa keikhlasannya, ya Rasulullah?" Nabi Saw menjawab, "Memagarinya (melindunginya) dari segala apa yang diharamkan Allah." (HR. Ath-Thabrani)
 
2. Tiap orang yang bertakwa termasuk keluarga Muhammad (umat Muhammad). (HR. Ath-Thabrani dan Al-Baihaqi)

Keutamaan Ta'at Kepada Allah (Hadits Pilihan)

1. Kebahagiaan yang paling bahagia ialah panjang umur dalam ketaatan kepada Allah. (HR. Ad-Dailami dan Al Qodho'i)
 
2. Di antara wahyu Allah kepada nabi Dawud As : "Tiada seorang hamba yang taat kepada-Ku melainkan Aku memberinya sebelum dia minta, dan mengabulkan permohonannya sebelum dia berdoa, dan mengampuni dosanya sebelum dia mohon pengampunan (istighfar)." (HR. Ad-Dailami)

Keutamaan Ikhlas (hadits pilihan)

1. Barangsiapa memberi karena Allah, menolak karena Allah, mencintai karena Allah, membenci karena Allah, dan menikah karena Allah, maka sempurnalah imannya. (HR. Abu Dawud)
2. Sesungguhnya Allah Ta'ala tidak memandang postur tubuhmu dan tidak pula pada kedudukan maupun harta kekayaanmu, tetapi Allah memandang pada hatimu. Barangsiapa memiliki hati yang shaleh maka Allah menyukainya. Bani Adam yang paling dicintai Allah ialah yang paling bertakwa. (HR. Ath-Thabrani dan Muslim)

Akibat Berbuat Maksiat (hadits pilihan)


1. Janganlah memandang kecil kesalahan (dosa) tetapi pandanglah kepada siapa yang kamu durhakai. (HR. Aththusi)

2. Perbuatan dosa mengakibatkan sial terhadap orang yang bukan pelakunya. Kalau dia mencelanya maka bisa terkena ujian (cobaan). Kalau menggunjingnya dia berdosa dan kalau dia menyetujuinya maka seolah-olah dia ikut melakukannya. (HR. Ad-Dailami)

Syukur dan Tahmid (hadits pilihan)




1. Apabila imam (shalat) mengucapkan "Sami 'allaahuliman hamidah" (Allah mendengar siapa yang memuji-Nya), maka ucapkanlah "Allaahumma Robbanaa lakal hamdu" (Ya Allah Tuhan kami, bagimu segala puji). Sesungguhnya kalau ucapannya bersamaan dengan ucapan malaikat maka akan terampuni dosa-dosanya yang terdahulu. (Mutafaq'alaih)

SURAT 73. AL MUZZAMMIL




Terjemahan Text Qur'an Ayat
Hai orang yang berselimut (Muhammad), يَا أَيُّهَا الْمُزَّمِّلُ 1
bangunlah (untuk sembahyang) di malam hari, kecuali sedikit (daripadanya), قُمِ اللَّيْلَ إِلا قَلِيلا 2
(yaitu) seperduanya atau kurangilah dari seperdua itu sedikit, نِصْفَهُ أَوِ انْقُصْ مِنْهُ قَلِيلا

SURAT 72. AL JIN



Terjemahan Text Qur'an Ayat
Katakanlah (hai Muhammad): "Telah diwahyukan kepadaku bahwasanya: sekumpulan jin telah mendengarkan (Al Qur'an), lalu mereka berkata: "Sesungguhnya kami telah mendengarkan Al Qur'an yang menakjubkan, قُلْ أُوحِيَ إِلَيَّ أَنَّهُ اسْتَمَعَ نَفَرٌ مِنَ الْجِنِّ فَقَالُوا إِنَّا سَمِعْنَا قُرْآنًا عَجَبًا 1
(yang) memberi petunjuk kepada jalan yang benar, lalu kami beriman kepadanya. Dan kami sekali-kali tidak akan mempersekutukan seorang pun dengan Tuhan kami, يَهْدِي إِلَى الرُّشْدِ فَآمَنَّا بِهِ وَلَنْ نُشْرِكَ بِرَبِّنَا أَحَدًا

SURAT 71. NUH

 

Terjemahan Text Qur'an Ayat
Sesungguhnya Kami telah mengutus Nuh kepada kaumnya (dengan memerintahkan): "Berilah kaummu peringatan sebelum datang kepadanya azab yang pedih". إِنَّا أَرْسَلْنَا نُوحًا إِلَى قَوْمِهِ أَنْ أَنْذِرْ قَوْمَكَ مِنْ قَبْلِ أَنْ يَأْتِيَهُمْ عَذَابٌ أَلِيمٌ 1
Nuh berkata: "Hai kaumku, sesungguhnya aku adalah pemberi peringatan yang menjelaskan kepada kamu, قَالَ يَا قَوْمِ إِنِّي لَكُمْ نَذِيرٌ مُبِينٌ

KASIH TAK SAMPAI. 4. Preman Yang Baik Hati (bag. 23)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "

Lelaki itu mengamati tiga kartu tersebut. Selembar KTP, selembar kartu pelajar / OSIS, dan selembar kartu santri. 

KTP itu menyebutkan dengan jelas dan lengkap alamat empunya. Kartu OSIS menyebutkan bahwa empunya kartu adalah seorang pelajar di sebuah sekolah tingkat atas (SMA) kelas tiga. Sedangkan kartu santrinya menyebutkan bahwa empunya kartu adalah salah satu santri pondok pesantren di Sarang Rembang.

KASIH TAK SAMPAI. 4. Preman Yang Baik Hati (bag. 23)


بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "


Romi memandang kearah air liur yang menetes didada wanita itu. Ia melihat gumpalan air liurnya yang menempel didada wanita itu. Ia menjadi masgul. Ia ingin menebus kesalahan itu. Kesalahan yang sangat fatal. Tetapi dengan cara apa. Mau mengusap air liurnya yang menempel didada wanita itu dengan sapu tangan. Tetapi ia tidak punya sapu tangan yang masih kering. Karena sapu tangannya ikut basah ketika tercebur di genangan air hujan di terminal Bungurasih.

KASIH TAK SAMPAI. 4. Preman Yang Baik Hati (bag. 22)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيم   

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang "

Wanita itu merasa terganggu. Ia jengkel terhadap Romi. Sepanjang perjalanan dibikin tidak enjoy oleh kepala Romi. Sudah puluhan kali kepala Romi membentur bahu dan dadanya. Ia benar – benar jengkel. Ia ingin pindah tempat duduk. Tetapi tidak mungkin karena penumpang bis sangat penuh. Tempat duduk penuh dan di lorong bispun penuh pula dengan penumpang yang berdiri.

Senin, 09 April 2012

TANAMAN JAHE DAN KHASIATNYA

RIMPANG JAHE PUTIH
Jahe, lebih dari sekedar bumbu dapur, karena terbukti manjur mengusir berbagai penyakit. Bahkan NASA, pernah tertarik meneliti khasiat jahe untuk mengatasi mabuk para awaknya.
Tidak ada yang tahu persis asal mulanya tanaman jahe alias zingiber officinale telah dikenal sebagai bumbu dapur yang berkhasiat obat sejak ratusan tahun yang lalu.